Day: May 20, 2020

D-DART Bersama Mahasiswa Universitas Diponegoro Gencarkan Promosi Kesehatan Dan Pencegahan COVID-19

Semarang – Wabah Covid-19 telah menyebar secara besar besaran di berbagai negara, salah satunya Indonesia. Pandemi ini telah menyebabkan belasan ribu kasus dan ribuan orang meninggal. Namun sayang, kesadaran masyarakat Indonesia akan pentingnya pemutusan rantai penyebaran dan pencegahan virus Covid-19 masih kurang.  Hal inilah yang memotivasi Diponegoro Disaster Asistance Response Team (DDART) bersama para mahasiswa …

Mahasiwa KKN Tematik Undip 2020 Kembangkan APD Headbox dan Ventilatord

Semarang— Mahasiswa KKN tematik pencegahan penyebaran Covid-19 Universitas Diponegoro divisi headbox/ventilator berhasil membuat headbox oksigen dan sedang dalam proses pengembangan ventilator serta stretcher box, Jumat (15/5).